Investasi

Passive Income Dari Dividen Saham Tahun 2022

Tahun 2022 merupakan tahun kedua saya berinvestasi saham, sejak mulai berinvestasi saham tujuan utama saya adalah memiliki passive income dari dividen saham. Apa itu Dividen? Dividen adalah sebagian laba perusahaan yang dibagikan kepada

Net Worth Update Desember 2022

Tahun 2022 memberikan saya banyak pengalaman dan pembelajaran di bursa saham, sebagai pemula (saya baru masuk bursa tahun 2020) di tahun ketiga saya berinvestasi saham pelajaran yang paling berharga bagi saya adalah belajar

Passive Income Dari Dividen Saham Juni 2022

Bagaimana perolehan passive income dari dividen saham yang saya peroleh pada bulan Juni 2022? Mari kita bahas. Di bulan ini, saya mendapatkan dividen yang nominalnya cukup besar. Bisa dibilang ini dividen terbesar yang

Passive Income Dari Dividen Saham Mei 2022

Seperti biasa, setiap bulannya saya akan melaporkan passive income dari dividen saham yang saya peroleh. Perlu diperhatikan, tujuannya adalah untuk mendokumentasikan perjalanan dividend investing yang saya lakukan. Tidak lebih dari itu. Sebelumnya saya

Passive Income Dari Dividen Saham April 2022

Untuk mendapatkan passive income dari dividen saham merupakan hal yang sangat memungkinkan. Buktinya, di tahun ke dua saya berinvestasi saham, peroleh dividen sudah naik cukup signifikan. Ini melanjutkan tulisan sebelumnya, mengenai Penghasilan Dividen