Membangun Aset Properti untuk Pasif Income Yang Stabil

Sebagai seorang investor, kita pasti akrab dengan pertimbangan seperti, fokus pada aset berbasis growth (seperti saham) atau beralih ke aset berbasis cash flow (seperti properti). Meskipun saya menikmati risiko dan potensi keuntungan dari bursa saham, saya menyadari pentingnya memiliki pasif income yang terjamin dan stabil setiap bulan dari aset investasi lain.  Baca juga: Penghasilan Dividen Saham … Read more

Penghasilan Dividen Saham BBRI Setara UMR Jakarta 2025

Saat ini, saham BBRI resmi menjadi yang terbesar di portofolio saya. Ini karena saya punya conviction tinggi terhadap prospek jangka panjang BBRI. Menurut saya, valuasinya saat ini sudah cukup murah dan layak dikoleksi. Apalagi, dividen saham BBRI 2025 menawarkan yield yang sangat menarik. Berapa Dividen Saham BBRI Tahun 2025? Di tahun 2025 ini, BBRI membagikan dividen sebesar 95% dari laba … Read more

Menakar Dividen Saham MLBI dan DLTA Yang Memabukkan

Kali ini, saya akan membahas mengenai saham minuman alkohol serta potensi dividen saham MLBI dan DLTA di tahun 2025 yang bisa bikin mabuk para investornya.  Multi Bintang Indonesia (MLBI) dan Delta Djakarta (DLTA) sudah cukup lama ada di portofolio saya, kedua saham ini melengkapi koleksi emiten di sektor consumer goods setelah INDF.  Floating Loss Dalam, Masuk … Read more

Peluang Usaha Cuci Motor: Bisnis Modal Kecil dengan Potensi Besar

Di tengah pertumbuhan jumlah kendaraan bermotor yang semakin pesat di Indonesia, Peluang Usaha Cuci Motor menjadi salah satu bisnis yang menjanjikan dan layak dilirik. Dari kota besar hingga pedesaan, sepeda motor telah menjadi moda transportasi andalan bagi masyarakat. Hal ini menciptakan kebutuhan rutin untuk merawat dan membersihkan kendaraan agar tetap nyaman dan awet. Meski terkesan sederhana, usaha cuci … Read more

Hidup Berkelanjutan Dengan Memelihara Ayam di Rumah

Sejak lama, saya sebetulnya selalu tertarik dengan dunia perkebunan dan peternakan. Sehingga akhirnya, sejak tiga bulan terakhir saya mulai memelihara ayam di rumah. Aksi ini tentunya didasari oleh sebuah misi, salah satunya adalah untuk dapat mengurangi limbah organik rumah tangga. Pengalaman bermain permainan legendaris berjudul ‘Harvest Moon‘ atau ‘Stardew Valley’ juga memperkuat alam bawah sadar … Read more