Keuangan Pribadi
Net Worth Update Mei 2022
Pada bulan April lalu, saya akhirnya berhasil meraih 100 juta pertama saya dalam bentuk aset likuid (saham dan reksadana). Namun jika dikurangi dengan seluruh liabilitas (hutang), net worth atau kekayaan bersih saya masih dibawah 100 juta. Syukurlah di bulan Mei ini, berkat kenaikan saham-saham komoditas yang ada pada portofolio saham